Penulis:
Deskripsi:
Buku Pembelajaran dalam Psikologi Pendidikan ini mencakup konsep umum tentang psikologi pendidikan, motivasi, strategi pengajaran, asesmen kelas, dan implikasi psikologi dalam pendidikan.
Fokus pembelajaran diarahkan pada menerapkan dan menggunakan kajiankajian psikologi pendidikan yang relevan untuk pengembangan motivasi dan strategi pembelajaran dan pendidikan.
Termasuk didalamnya membahas Motivasi, Strategi Pembelajaran Dan Lingkungan Belajar, Asesmen Proses Pembelajaran, Metode Riset Pembelajaran Psikologi Pendidikan yang berdasarkan teori-teori psikologi pendidikan.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar